Jumat, 02 Desember 2011

Mengenal Blog


Mari kita mengenal apa sebenarnya Blog itu, Blog adalah sebuah singkatan dari web blog yang berbentuk sebuah aplikasi web berbentuk tulisan-tulisan atau disebut juga dengan istilah posting di web umum. Sering kali tulisan yang dimuat berurutan terbalik yaitu mulai dari postingan terdahulu dan barulah postingan kemudian (postingan baru). Blog saat ini bias diakses oleh semua orang yang menggunakan internet asalkan sesuai dengan topik dan tujuan dari pengguna blog tersebut.

Fungsi dari blog tersebut sangat beragam, mulai dari sebuah catatan pribadi sampai engan media publikasi dan lain sebagainya. Blog bisa dikelola oleh satu user maupun beberapa user. Terkadang banyak juga yang mempunyai fasilitas interakasi dengan para pengunjung dari blog tersebut contohnya saja buku tamu yang terdapat pada sebuah blog. Dengan blog kita juga bisa menghasilkan uang yang biasanya disebut dengan Adsense yaitu sebuah iklan yang disediakan oleh google, jika di klik maka uang akan mengalir untuk kita.

Mungkin itu saja yang dapat saya sampaikan mengenai blog karena, saya yakin bahwa mungkin beberapa dari kita tidak mengetahui apa sebenarnya blog itu, karena kita hanya tau memakainya saja.

Tinggalkan komentar yang membangun ya, dan terima kasih telah mengunjungi blog Aar_yha18 :)

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Mengenai Saya

Foto saya
Hi, I am the author of Aar_yha18!. I am an Interpreter and English Lecturer of a college in Solo, Indonesia and also a part-time blogger and fond of blogging, blog design, coding, & SEO passionately.

Join this blog :

  ©Aar_yha18 - Todos os direitos reservados.

Template by Dicas Blogger | Topo